Legenda Liverpool Sebut Balotelli Sudah Tak Layak di Anfield
Editor Bolanet | 21 Agustus 2015 10:06
Striker Italia didaratkan dari AC Milan musim panas lalu, dengan harapan bisa menjadi mesin gol anyar menggantikan Luis Suarez. Namun nyatanya, Balotelli hanya mampu membuat satu gol di Premier League dan kini sudah hampir pasti bakal hengkang dari The Reds.
Begini, Balotelli merupakan pemain yang hebat, namun ketika Anda bermain untuk Liverpool, Anda harus menunjukkan yang terbaik. Ini bukan hanya tentang individual, namun juga tentang tim, tutur Ian Rush pada 888 Sport.
Brendan sudah melihat hal tersebut. Balotelli harus belajar bahwa jika ia ingin terus bermain di Liverpool, maka tim ada di atas segalanya, pungkasnya.
Liverpool akan bermain melawan Arsenal akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben: Depay Tak Kesulitan Pilih MU Ketimbang Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 23:59 -
Illarramendi Jadi Rebutan Arsenal dan Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 15:07 -
Ilori Tak Mau Lagi Dipinjamkan Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 12:48 -
Melalui Sebuah Video, Sturridge Indikasikan Segera Kembali ke Anfiled
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 05:42 -
Lallana Sebut Liverpool Ingin Tumbangkan Arsenal di Emirates
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 01:48
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39