Legenda Liverpool Kecam Benzema
Editor Bolanet | 3 Agustus 2014 22:20
Sebelumnya, Benzema sempat dikait-kaitkan dengan Liverpool. The Reds disebut mengincar servis pemain asal Prancis itu untuk menggantikan Luis Suarez.
Akan tetapi, Benzema kemudian dilaporkan enggan gabung ke klub Merseyside tersebut. Ia disebut tak mau pindah ke klub asuhan Brendan Rodgers tersebut karena klub tersebut tak cukup besar baginya.
Mendengar komentar tersebut, Aldridge pun cukup tersinggung. Ia langsung memberikan komentar balasan. Dia adalah striker yang cukup bagus, tapi dia bahkan tak bisa mendapat tempat di Madrid. Dia hanya memainkan peran yang kecil, ketusnya pada Sky Sports News.
Cukup mengejutkan dia tak menghormati sebuah klub seperti Liverpool yang memiliki reputasi mendunia dengan kata-katanya, sambung Aldridge. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid-PSG Sepakat 80 Juta Euro untuk Di Maria
Liga Spanyol 2 Agustus 2014, 22:58 -
Ronaldo Tak Bantah Kemungkinan Balik ke United
Liga Spanyol 2 Agustus 2014, 22:39 -
Ancelotti: Lawan United, Tak Ada Namanya Friendly
Bola Dunia Lainnya 2 Agustus 2014, 19:00 -
Video: Keasyikan Penggawa Real Madrid Cicipi American Football
Open Play 2 Agustus 2014, 17:46 -
Diego Lopez Bakal Dicomot Mourinho?
Liga Inggris 2 Agustus 2014, 17:34
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23