Legenda Arsenal Pertanyakan Mental Juara Gunners
Editor Bolanet | 11 Februari 2016 08:03
sebelumnya amat diunggulkan untuk menjadi juara Premier League untuk kali pertama sejak 12 tahun terakhir, dan mereka akan menghadapi pemuncak klasemen, Leicester, pada hari Minggu nanti.
Kalah dari The Foxes akan membuat kans Arsenal menjadi juara kian tipis dan Smith pun menyoroti sikap mental para pemain tim asuhan Arsene Wenger.
Pada Daily Star, ia mengatakan: Arsenal harus memastikan mereka benar-benar bisa menghadapi momen penting dan ini adalah momen yang penting. Ini bisa jadi momen penting yang akan menentukan musim mereka.
Jika mereka mampu melaluinya, mereka akan kian percaya diri hingga akhir musim nanti.
Mereka punya rekor buruk soal bertahan di puncak klasemen hingga akhir musim. Skuat yang mereka punya juga tidak terlalu kuat dan mental mereka juga. Ada penghalang psikologis dan kita sudah lihat itu di laga melawan Chelsea musim ini. Apakah mereka punya kekuatan dan mental yang cukup? Bagi saya, ini adalah pertanyaan besarnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Kapten Arsenal di Liga, Koscielny Bangga
Liga Inggris 10 Februari 2016, 21:27 -
Sudah Tepatkah Keputusan Wenger Tidak Membeli Striker Musim Ini?
Liga Inggris 10 Februari 2016, 15:39 -
Head-to-Head: Arsenal vs Barcelona
Liga Champions 10 Februari 2016, 15:12 -
Vardy: Leicester Woles dan Menikmati Perjalanan
Liga Inggris 10 Februari 2016, 15:02 -
Shaw Diprediksi Absen Euro 2016, Wilshere Masih Tanda Tanya
Liga Inggris 10 Februari 2016, 13:35
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39