Leboeuf: Sepakbola Chelsea Membosankan
Editor Bolanet | 20 September 2016 09:39
Chelsea memulai musim dengan membuat tiga kemenangan beruntun, namun sejak saat itu mereka hanya bermain imbang melawan Swansea dan sempat kalah di kandang melawan Liverpool.
Leboeuf, yang pernah memenangkan dua Piala FA, mengatakan pada ESPN: Anda menjadi bosan, karena mereka selalu memperagakan permainan yang sama.
Tidak ada akselerasi, tidak ada kejutan. Katakan apa yang anda mau mengenai Diego Costa, namun memang pemain ini mampu bekerja keras. Ia adalah salah seorang pemain yang mencetak gol dan ia juga membuat peluang berikutnya. Tidak ada yang lain.
Leboeuf menyarankan Conte untuk mengganti trio penyerangnya di Chelsea, untuk mengeluarkan kemampuan terbaik Costa.
Saya kira satu dari tiga pemain itu bisa dipertahankan, namun harus ada formula lain sehingga tim ini bisa tampil hidup dan menunjukkan sesuatu yang berbeda. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Terkejut Dengan Gol Lovren
Liga Inggris 19 September 2016, 23:43 -
Bek Idaman Chelsea Resmi Perpanjang Kontrak di Napoli
Liga Italia 19 September 2016, 23:20 -
Courtois Akui Chelsea Kesulitan Bendung Permainan Liverpool
Liga Inggris 19 September 2016, 23:07 -
Makelele: Kante Harus Lebih Banyak Belajar
Liga Inggris 19 September 2016, 17:03 -
Carragher: Chelsea Terlalu Terobsesi Liverpool, Lupa Diri Sendiri
Liga Inggris 19 September 2016, 15:30
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39