Leboeuf: Saya Sempat Berpikir MU Sudah Gila Beli Martial
Editor Bolanet | 8 Juni 2016 15:00
Martial memang sukses menyita perhatian publik sepakbola setelah dia datang ke Manchester United dengan bandrol mahal dari AS Monaco. Banyak yang ragu dengan kemampuan pemain 20 tahun tersebut.
Namun semua keraguan itu mampu dijawab Martial dengan sempurna di mana ia mencetak 11 gol dan empat assist untuk Manchester United di debut Premier League-nya.
Bersama Martial, ada semacam kontroversi saat dia datang. Datang ke Manchester United dengan harga yang mereka bayarkan untuknya, ada pertanyaan yang benar-benar besar, ujarnya.
Saya kira Manchester United sudah gila dengan uang dan adanya tekanan besar. Tapi saya mengikut laga pertama melawan Liverpool dan saya saya berkata, 'cetak gol, please cetak gol' sambungnya.
Dan saat dia mencetak gol, saya merinding. Saat saya melihat Martial mencetak gol,saya mengatakan, 'Oh Tuhan, sepakbola bisa fantastis'. Ini adalah momen hebat sepakbola, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: Belum Ada Kesepakatan dengan MU
Liga Inggris 7 Juni 2016, 23:47 -
Mourinho Masih Ngebet Datangkan Saul Niguez ke MU
Liga Inggris 7 Juni 2016, 23:32 -
Mourinho Akan Perpanjang Kontrak Carrick di MU
Liga Inggris 7 Juni 2016, 23:20 -
McNair Ingin Mourinho Posisikan Dirinya di Tengah
Liga Inggris 7 Juni 2016, 22:52 -
Selasa Ini, Bailly Tes Medis di MU
Liga Inggris 7 Juni 2016, 20:44
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39