Lawan Swansea, Lampard Kenang Memori Indah di Liberty Stadium
Editor Bolanet | 14 Mei 2015 21:52
Lampard memang pernah menjadi bagian dari Swansea. Ia menghabiskan tiga bulan di klub tersebut pada musim 1995/96, membuat debut di liga dan mencetak gol pertamanya di tim senior.
Petualangan pemain berusia 36 tahun itu bersama Swansea memang tidak berlangsung lama, namun Lampard mengaku masih mempunyai ikatan kuat dengan mantan klubnya yang satu ini.
Saya berusia 17 tahun ketika saya pergi ke Swansea, sudah cukup lama berlalu, tetapi saya masih memiliki ikatan yang tulus dengan klub,” kata Lampard di situs resmi klub.
Berada di Swansea adalah proses belajar untuk saya karena pada saat itu mereka bukanlah tim seperti sekarang ini dan merupakan hal yang fantastis melihat prestasi mereka sekarang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thohir Sedang Berusaha Keras Bawa Toure ke Inter
Liga Italia 13 Mei 2015, 21:02 -
Bony: Semua Ingin Yaya Toure Bertahan
Liga Inggris 13 Mei 2015, 16:54 -
Bony Akan Bujuk Yaya Toure Untuk Bertahan
Liga Inggris 13 Mei 2015, 16:43 -
Aguero Mengaku Permainannya Mulai Terbaca
Liga Inggris 12 Mei 2015, 17:58 -
Aguero: Saya Disini Untuk Bermain dan Cetak Gol Sebanyak Mungkin
Liga Inggris 12 Mei 2015, 15:26
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39