Lawan Panama, Le Tissier Minta Southgate Mainkan Rose
Serafin Unus Pasi | 23 Juni 2018 11:00
Bola.net - - Legenda Timnas Inggris, Matt Le Tissier meminta Gareth Southgate untuk memainkan Danny Rose pada pertandingan melawan Panama . Le Tissier menilai Rose akan sempurna untuk memberi ancaman dari sisi kiri serangan The Three Lions.
Timnas Inggris sendiri sukses memetik kemenangan perdana mereka di Piala Dunia 2018 kemarin. Mereka sukses membekuk wakil Afrika, Tunisia dengan skor tipis 2-1.
Pada laga tersebut Inggris sejatinya bermain dengan baik. Namun mereka kerap dibuat kerepotan dengan serangan balik Tunisia.
Le Tissier percaya Southgate perlu memainkan Danny Rose untuk membantu serangan Inggris di pertandingan kedua nanti. Saya rasa harus ada perubahan dalam tim [Inggris], ujar Southgate kepada Soccer Saturday.
Langkah Antisipasi
Kebanyakan ancaman yang diberikan Inggris berasal dari sisi kanan serangan dan saya pikir cukup jelas bahwa tidak ada ancaman yang cukup nyata dari sisi kiri kita.
Semua bek tengah yang bermain di kiri dan bek sayap kiri Inggris bermain dengan kaki kanan, jadi mereka kurang memberi ancaman kepada serangan lawan karena posisi kaki mereka.
Solusi Jitu
Menurut saya, Danny Rose harus bermain di pertandingan berikutnya.
Mereka harus punya satu pemain yang bisa menendang bola dengan kaki kiri, yang mana itu bisa membantu tim ini mengancam lawan dari sisi kiri. tandasnya.
Poin Krusial
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inggris Waspadai Permainan Fisik Panama
Piala Dunia 22 Juni 2018, 23:01 -
Konfirmasi Cedera Dele Alli, Ini Kata Southgate
Piala Dunia 22 Juni 2018, 22:33 -
Timnas Inggris Dilarang Buang-buang Peluang
Piala Dunia 22 Juni 2018, 18:56 -
Stones Tentang Jasa Besar Southgate dan Kompany
Piala Dunia 22 Juni 2018, 17:47 -
Open Play 22 Juni 2018, 16:14
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39