Lawan Arsenal, United Harus Tunjukkan Aksi Terbaik
Editor Bolanet | 22 November 2014 13:40
Setan Merah, yang mengalahkan Crystal Palace 1-0 sebelum jeda Internasional, tengah berada di peringkat tujuh klasemen dengan 16 poin dari 11 laga, hanya terpaut satu tempat di bawah Arsenal.
Pertandingan melawan Arsenal selalu sulit dan siapa pun yang mendapat gol pertama biasanya akan menang atau mendapat hasil yang diinginkan, tutur Rooney pada ManUtd.com.
Kami harus pergi ke sana dengan kondisi terbaik dan memastikan kami melakukan semuanya dengan benar. Arsenal punya skuat yang bagus, terdiri dari banyak pemain muda dan pemain Inggris, dan itu bagus untuk tim nasional. Kami tahu kami harus berada dalam permainan terbaik untuk bisa mengalahkan mereka, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney: Keputusan Welbeck Tinggalkan United Sudah Tepat
Liga Inggris 21 November 2014, 21:14 -
Wenger: Van Gaal Seharusnya Beri Welbeck Kesempatan
Liga Inggris 21 November 2014, 18:10 -
Welbeck Diragukan Tampil Lawan Manchester United
Liga Inggris 21 November 2014, 17:44 -
Preview: Arsenal vs United, Tak Lagi Glamor
Liga Inggris 21 November 2014, 17:44 -
Hadapi Man United, Arsenal Tanpa Theo Walcott
Liga Inggris 21 November 2014, 16:56
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39