Lawan Arsenal di FA, United Punya Tren Positif
Editor Bolanet | 17 Februari 2015 08:56
Dalam empat pertemuan terakhir melawan Arsenal di FA Cup, United selalu meraih clean sheet alias tak kebobolan dalam waktu normal. Rentetan clean sheet United atas pasukan Arsene Wenger itu dimulai dari semifinal musim 2003/04.
Di semifinal 2003/04, ketika masih ditangani Alex Ferguson, United mengalahkan Arsenal 1-0 berkat gol tunggal Paul Scholes. Setelah itu, United berjumpa lagi dengan Arsenal di final musim 2004/05. Mereka bermain imbang 0-0 sepanjang waktu normal dan extra time sebelum akhirnya United menyerah 4-5 lewat adu penalti.
United dan Arsenal bertemu kembali di putaran lima musim 2007/08. United menang 4-0 lewat gol-gol Wayne Rooney, Darren Fletcher (2) dan Nani. Bentrokan selanjutnya adalah di perempat final 2010/11. Dalam laga ini, United menang 2-0 lewat gol Fabio serta Rooney. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Tolak United dan Arsenal Sekaligus
Liga Spanyol 16 Februari 2015, 22:27 -
"Jika Kalah Dari Preston, Musim United Hampir Tamat"
Liga Inggris 16 Februari 2015, 21:06 -
'Tanpa De Gea, United Pasti Berada di Zona Degradasi'
Liga Inggris 16 Februari 2015, 20:46 -
Gelandang Preston Ini Pede Bisa Singkirkan Man United
Liga Inggris 16 Februari 2015, 20:16 -
Van Gaal Janjikan Piala FA untuk Fans di Musim Perdana
Liga Inggris 16 Februari 2015, 11:53
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39