Lauren: Arsenal Butuh Striker Seperti Luis Suarez
Editor Bolanet | 6 Mei 2016 03:20
The Gunners sempat coba mendatangkan sang pemain dengan tawaran 40 juta plus satu pundsterling ketika ia berada di Liverpool pada 2013, dengan keyakinan jumlah itu bisa mengaktifkan klausul pelepasan kontraknya. Namun sayang, usaha tersebut dihalangi oleh pemilik klub, John W Henry.
Arsenal sendiri sempat mengalami kesulitan mencetak gol musim ini, usai striker utama mereka, Olivier Giroud, sudah mengalami puasa gol di 15 laga secara beruntun.
Kadang figur kharismatik di tim bisa mempengaruhi pemain lainnya. Saya menyukai pemain Amerika Selatan, seperti Carlos Tevez, Gonzalo Higuain, yang selalu memberikan komitmen maksimal, tutur Lauren pada Goal International.
Suarez juga. Ia mencetak gol, tapi juga mundur untuk bertahan, ia punya ambisi dan rasa lapar - seorang pemain harus kharismatik, sehinga ia bisa dipandang sebagai sebuah ikon di ruang ganti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Flamini Ditawarkan Pindah ke Yunani
Liga Inggris 5 Mei 2016, 23:20 -
Hamann: Arsenal Harus Lakukan Semua Cara Untuk Dapatkan Simeone
Liga Inggris 5 Mei 2016, 17:58 -
Prediksi Manchester City vs Arsenal Minggu 8 Mei 2016
Liga Inggris 5 Mei 2016, 07:30 -
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Arsenal
Liga Inggris 5 Mei 2016, 07:01 -
Tiga Klub Inggris Ini Siap Rebut Suarez dari Barcelona
Liga Inggris 5 Mei 2016, 00:22
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39