Laudrup: Ini Akan Menjadi Kemenangan Besar
Editor Bolanet | 24 Februari 2013 20:30
Swansea City jelas menjadi unggulan dalam perebutan trofi Capital One Cup di Stadion Wembely pada Minggu (24/02). Laudrup pun menilai bahwa kemenangan The Swans pada laga final nanti akan menjadi hal yang paling berharga untuk dirinya.
Itu akan menjadi pencapaian terbesar saya sebagai pelatih karena ini ini adalah tim kecil yang akan memenangkan sebuah trofi, ungkap Laudrup.
Ini akan berarti bagi tim ini, kota ini, semua orang dan ini akan menjadi sesuatu yang besar.
Meski merasa cukup optimis, pelatih 48 tahun ini tetap tidak mau meremehkan yang berada jauh di bawah mereka, dalam hal level kompetisi liga. (espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laudrup Tepis Rumor Bakal ke Real Madrid
Liga Spanyol 22 Februari 2013, 17:20 -
Madridistas Inginkan Laudrup Sebagai Pengganti Mou
Liga Spanyol 22 Februari 2013, 07:00 -
Rodgers Berharap Banyak Pada Performa Coutinho
Liga Inggris 18 Februari 2013, 15:21 -
Borini Absen Sampai Akhir Musim
Liga Inggris 18 Februari 2013, 03:07 -
Highlights EPL: Liverpool 5-0 Swansea City
Open Play 18 Februari 2013, 00:34
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10