Laris di Pasaran, Ighalo Dipagari Watford
Editor Bolanet | 1 Januari 2016 23:23
Sebelumnya, performa gemilang Ighalo dengan 14 gol di Premier League sejauh ini memang membuatnya menjadi salah satu pemain yang laris di jendela transfer tengah musim ini.
Beberapa klub papan atas Inggris, raksasa La Liga Atletico Madrid, hingga jagoan Serie A AS Roma diklaim berminat mendapatkan tanda tangan bomber asal Nigeria itu.
Namun kini seperti dilansir Sky Sports, kubu Watford menutup pintu bagi klub lain untuk menggaet Ighalo pada Januari ini, meski mereka tak bisa memastikan apakah pemain 26 tahun itu tetap bertahan di Vicarage Road pada musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lallana: Klopp Minta Kami Main Kotor Lawan Sunderland
Liga Inggris 31 Desember 2015, 23:31 -
Man City Ramaikan Perburuan Leroy Sane
Liga Inggris 31 Desember 2015, 23:01 -
Jones Anggap Mudah bagi MU untuk Mengubah Keadaan
Liga Inggris 31 Desember 2015, 21:46 -
Prediksi Arsenal vs Newcastle 2 Januari 2016
Liga Inggris 31 Desember 2015, 19:14 -
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Newcastle
Liga Inggris 31 Desember 2015, 19:11
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39