Lampard Tak Diizinkan Lebih Lama di City
Editor Bolanet | 26 September 2014 03:21
Melihat kinerja apik Lampard itu, Manuel Pellegrini nampaknya tertarik untuk meminjam sang gelandang lebih lama. Lampard saat ini memang hanya berstatus pemain pinjaman dari New York City FC.
Setelah meninggalkan Chelsea, Lampard bergabung dengan klub MLS NYCFC. Tetapi karena NYCFC baru akan bertanding di MLS musim 2015, mereka meminjamkan Lampard ke City agar kebugarannya tetap terjaga. Lampard diproyeksikan akan 'kembali' ke NYCFC pada Januari mendatang.
Niat Pellegrini untuk memperpanjang peminjaman Lampard pun nampaknya sulit terwujud. Pelatih NYCFC Jason Kreis menegaskan bahwa City tak akan meminjam Lampard lebih lama.
Tak ada kebenaran sama sekali mengenai perpanjangan peminjaman Lampard itu. Semua itu hanya rumor, tegas Kreis dalam konferensi pers. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis: Petr Cech Adalah Legenda Chelsea
Liga Inggris 25 September 2014, 22:26 -
Fabregas: Arsenal Selalu di Hati
Liga Inggris 25 September 2014, 20:25 -
Chelsea Gemilang di Awal Musim, Filipe Luis Senang
Liga Inggris 25 September 2014, 20:00 -
Filipe Luis: Mourinho Ingin Saya Utamakan Kepentingan Tim
Liga Inggris 25 September 2014, 19:36 -
Cetak Gol di Laga Debut, Zouma Panen Pujian
Liga Inggris 25 September 2014, 19:15
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23