Lampard Kritik Keputusan Klopp Rotasi Kiper
Dimas Ardi Prasetya | 15 September 2017 19:24
Bola.net - - Legenda Chelsea Frank Lampard mengklaim keputusan Jurgen Klopp untuk merotasi kipernya adalah keputusan yang tidak tepat.
Sejauh ini, telah menjalani tujuh pertandingan. Simon Mignolet menjadi starter di lima laga. Sementara itu, dua sisanya menjadi milik Loris Karius.
Klopp sendiri pernah menyatakan bahwa kiper nomor satunya adalah Mignolet. Akan tetapi ia justru memainkan Karius saat lawan Arsenal dan Sevilla.
Keputusan Klopp untuk melakukan rotasi kiper ini dikritik oleh Lampard. Ia merasa bahwa jika seorang manajer memainkan kiper yang sama di tiap pertandingan maka hal itu akan meningkatkan kepercayaan diri seluruh tim dan juga memberikan konsistensi.
Saya tidak setuju (dengan itu). Saya tidak berpikir ini adalah pandangan yang kuno, saya pikir ini adalah pandangan yang sangat umum, ujarnya pada BT Sport.
Anda memiliki kiper No 1 Anda, Anda ingin menaruh kepercayaan kepadanya. Anda ingin membuatnya merasa dirinya adalah No 1, tim akan bereaksi dari dia menjadi No 1. Kecuali jika ia tampil cukup buruk untuk menjadi No 2, saya pikir begitulah cara kerjanya, terangnya.
Persaingan adalah hal yang baik tapi jika Jurgen Klopp pada dasarnya mengatakan 'Saya akan terus memotong dan mengubah' di mana konsistensi bagi mereka untuk mendapatkan kinerja bagus mereka? cetusnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diejek Hazard, Ini Respon Morata
Liga Inggris 14 September 2017, 22:56 -
Eks MU Ini Terkesan Dengan Performa Morata
Liga Inggris 14 September 2017, 22:21 -
Lampard Sebut Lukaku Mengingatkannya Pada Henry
Liga Champions 14 September 2017, 21:45 -
Lukaku Diminta Untuk Teladani Kisah Drogba di Chelsea
Liga Inggris 14 September 2017, 21:23 -
Zappacosta Akui Golnya Tidak Sengaja
Liga Champions 14 September 2017, 21:05
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40