Lampard: Conte Hebat, Tapi City Juaranya
Editor Bolanet | 27 Oktober 2016 10:19
The Blues menjalani start kurang konsisten di musim baru bersama manajer Italia dan tengah duduk di peringkat empat klasemen. Sebelum tersingkir oleh West Ham di Piala Liga semalam, mereka menang tiga kali beruntun di liga domestik.
Saya masih menanti era Conte benar-benar meledak. Saya amat antusias ketika dia datang. Saya kira mereka membutuhkan disiplin usai apa yang terjadi tahun lalu. Mereka terlalu rileks tahun lalu, tutur Lampard menurut laporan BBC.
Itulah yang saya suka dari Conte, ia amat disiplin. Dia bekerja keras di sesi latihan. Saya sudah berbicara dengan banyak pemain di sini dan mereka memang diminta untuk bekerja keras.
Namun Lampard menilai City-lah yang bakal menjadi tim terbaik musim ini.
Manchester City membeli pemain dengan baik. Saya menyukai Stones. Mereka punya bomber terbaik dalam diri Aguero. Saya senang dengan pengalaman saya setahun di sana, ia adalah mesin gol. Ia mencetak gol untuk bersenang-senang. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Frustasi dengan Bonucci, Chelsea Ganti Bidik Rudiger
Liga Italia 26 Oktober 2016, 23:21 -
Sevilla Tak Ingin Lepas N'Zonzi ke Arsenal
Liga Spanyol 26 Oktober 2016, 22:56 -
Pelatih West Ham Puji Sistem Baru Chelsea
Liga Inggris 26 Oktober 2016, 16:05 -
Del Bosque: Mourinho Tak Punya Masalah dengan Conte
Liga Inggris 26 Oktober 2016, 15:30 -
Obi Mikel: Markas Baru West Ham Kurang Mengerikan
Liga Inggris 26 Oktober 2016, 15:29
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39