Lampard: Arsenal Tak Punya Pengalaman Juara
Editor Bolanet | 20 Maret 2014 09:37
Chelsea hingga saat ini masih memimpin klasemen sementara Premier League dengan jumlah poin 66. Akhir pekan nanti, Lampard dkk akan menjamu The Gunners di kandang mereka sendiri. Sang gelandang pun mengaku ia ingin timnya untuk terus fokus pada diri sendiri.
Mungkin Arsenal tidak memiliki pengalaman memenangkan gelar juara, namun mereka memiliki skuat yang berkualitas dan setiap tim harus keluar dari titik kemunduran suatu saat, tutur Lampard menurut laporan The Mirror.
Manchester City tidak memiliki pengalaman menjadi juara sebelumnya, namun mereka mampu melakukannya. Jadi itu tidak terlalu berpengaruh. Bagi saya, semuanya sederhana, anda hanya perlu mengkhawatirkan diri sendiri. Kami akan melakukan itu mulai sekarang hingga akhir musim nanti, pungkasnya. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Hazard di Timnas Belgia Dianggap Malas
Piala Dunia 19 Maret 2014, 23:39 -
Hazard Ingin Nodai Laga ke-1000 Wenger
Liga Inggris 19 Maret 2014, 21:48 -
Hazard Justru Jagokan Tim Lain Juara Liga Champions
Liga Champions 19 Maret 2014, 17:43 -
Hamann: Chelsea Telah Berubah Jadi Hazard FC
Liga Champions 19 Maret 2014, 17:29 -
Mourinho Sebut Masa Depan Balotelli Adalah Milan
Liga Inggris 19 Maret 2014, 17:17
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39