Lalai Sikutan Fellaini, Wasit Ini Dipercaya Lagi Pimpin Derby
Editor Bolanet | 28 Oktober 2014 08:38
Pemain asal Belgia itu mengangkat lengannya terlalu tinggi dan mengenai bek Manchester City saat Manchester United kalah di Old Trafford musim lalu, namun ia hanya mendapat peringatan dan terus bisa bermain hingga laga berakhir.
Namun meski demikian, wasit Oliver, yang masih berusia 29 tahun, dianggap sebagai salah satu wasit terbaik di Premier League dan penunjukannya kali ini seolah menegaskan reputasi tersebut.
Ia bakal berusaha keras untuk menghindar dari kontroversi, usai sebelumnya juga sempat mendapat kritik dari mantan wasit Graham Poll, usai tidak memberikan peringatan pada Diego Costa, yang melakukan diving di laga melawan Burnley pada bulan Agustus silam.
Seperti apakah kinerja wasit Oliver di Etihad Stadium akhir pekan ini? Kita nantikan saja Bolaneters. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luke Shaw Akui Ketangguhan De Gea dan Courtois
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:14 -
Pogba Jadikan Yaya Toure Sebagai Panutan
Liga Italia 27 Oktober 2014, 22:12 -
Aguero Tak Peduli Insiden Gerrard Terlepeset
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 14:04 -
Allardyce: West Ham Tidak Menolong Chelsea
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 13:43 -
Aguero: Balotelli Gila, Tapi Semua Sayang Dia
Bolatainment 27 Oktober 2014, 12:19
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39