Lagi, Mourinho Lebih Jagokan Man City Juara Premier League
Editor Bolanet | 4 Desember 2013 15:37
Setelah sebelumnya menyatakan bahwa City merupakan klub favorit juara, kali ini Mourinho memuji materi pemain yang dimiliki The Citizens sebagai yang paling lengkap di antara kontestan Premier League lainnya.
Skuat City sangat luar biasa, mereka memiliki banyak pemain yang bisa memberikan solusi untuk memecah kebuntuan tim, puji pria berjuluk The Special One tersebut.
Jika anda bertanya kepada saya klub manakah yang memiliki materi pemain lebih baik dari Chelsea, saya akan menjawab dengan jujur. Maaf jika pihak lain tidak senang dengan pendapat saya, namun harus saya katakan bahwa hanya City yang saat ini memiliki materi lebih lengkap.
Chelsea dan City saat ini menjadi dua tim terdepan yang menguntit sebagai pimpinan klasemen sementara. Chelsea saat ini tertinggal empat poin di posisi kedua, sementara City berada di peringkat ketiga dengan dua poin lebih sedikit.[initial]
Baca Juga
- Kompany Kembali Masuk Skuat City
- Owen: Arsenal Hanya Akan Finish di Posisi Kelima
- Yaya Toure, Pemain Terbaik Afrika 2013
- Clichy Isyaratkan City Belum Keluarkan Tenaga Penuh
- Navas: Jumlah Gol City Sungguh Sangat Konyol!
- Pellegrini Ingin Pangkas Jarak Dengan Arsenal Sebelum Tahun Baru
- Tuntut Keadilan, Lescott Ancam Tinggalkan City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Tekanan Juara Ada di Pundak The Citizens
Liga Inggris 3 Desember 2013, 23:25 -
Kursus Singkat Mengeja Nama Azpilicueta
Open Play 3 Desember 2013, 21:50 -
Chelsea Tanpa Oscar di Stadium of Light
Liga Inggris 3 Desember 2013, 20:10 -
Eks-Man United: Ingin Trofi? United Harus Boyong Juan Mata!
Liga Inggris 3 Desember 2013, 19:35 -
Courtois Lancarkan Ultimatum ke Chelsea
Liga Spanyol 3 Desember 2013, 16:31
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39