Laga MU Vs Bournemouth Akan Digelar Hari Rabu
Editor Bolanet | 16 Mei 2016 05:22
Seperti yang diketahui, pertandingan yang sedianya akan dilangsungkan di Old Trafford pada hari Minggu (15/05) sore itu terpaksa dibatalkan atas perintah pihak kepolisian. Sebab ditemukan perangkat mencurigakan yang mirip bom di dalam stadion tersebut.
Pihak Premier League lantas mengumumkan bahwa mereka akan berusaha secepat mungkin menjadwal ulang laga tersebut. Dan tak berselang lama setelah pengumuman tersebut mereka telah memutuskan bahwa laga itu akan digelar pada Selasa malam besok.
Kami bisa mengkonfirmasikan bahwa pertandingan antara Man United dan Bournemouth yang dibatalkan pada hari ini akan dimainkan pada hari Selasa 17 Mei pukul 20.00.
Kami ingin berterima kasih pada para staf Man United, pihak kepolisian dan tim-tim tanggap darurat lainnya atas upaya mereka hari ini dan juga upaya mereka mengatur ulang jadwal yang akan dimainkan pada hari Selasa besok.
Baik manajemen MU maupun Bournemouth telah sangat membantu dalam upaya meraih sebuah resolusi yang cepat, yang merupakan resolusi terbaik mengingat apa yang terjadi hari ini.
Dua klub tersebut akan membuat pengumuman tersendiri terkait pengaturan tiket pertandingan. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paket Mencurigakan di Old Trafford Berisi Ponsel dan Pipa
Liga Inggris 15 Mei 2016, 23:20 -
Waspada Teror, Laga MU vs Bournemouth Ditunda
Liga Inggris 15 Mei 2016, 21:25 -
Everton Coba Dekati Mourinho, MU Tetap Favorit
Liga Italia 15 Mei 2016, 20:52 -
Punya 50 Juta Euro, MU Inginkan Alvaro Morata
Liga Italia 15 Mei 2016, 20:44
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40