Lacazette Minta Dijual, Arsenal Siaga
Editor Bolanet | 23 Juli 2016 22:10
Nama Lacazette sendiri melejit di pagelaran Ligue 1 selama dua tahun belakangan ini. Semenjak aktif memperkuat Olympique Lyon dua tahun lalu, ia sudah mencetak 48 gol dari 67 penampilan bersama Lyon sehingga keberadaannya menarik perhatian klub-klub top Eropa.
Lyon sendiri sadar bahwa striker andalan mereka diincar oleh klub-klub top eropa seperti PSG dan Arsenal, namun mereka dengan tegas menolak semua tawaran yang masuk. Namun sayang usaha mereka mempertahankan Striker 25 tahun tersebut mendapat jalan yang terjal setelah sang pemain sendiri tergoda untuk pindah.
Menurut laporan yang dilansir L'Equipe, Lacazette baru-baru ini meminta manajemen Lyon untuk menjualnya di musim panas ini. Ia dikabarkan ingin mencari petualangan baru dalam karirnya, di mana ia diyakini ingin bergabung dengan klub Premier League, Arsenal.
Lacazette sendiri masih terikat kontrak hingga tahun 2019 mendatang di Lyon. Oleh karenanya jika Arsenal meminati jasanya, maka mereka harus menyiapkan uang yang tidak sedikit.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rob Holding Resmi Berseragam Arsenal
Liga Inggris 22 Juli 2016, 19:24 -
Agen: Wenger Menyesal Gagal Dapatkan Zinchenko
Liga Inggris 22 Juli 2016, 12:33 -
Arsenal Siapkan Tawaran Besar Untuk Matthias Ginter
Liga Inggris 22 Juli 2016, 12:29 -
Szczesny Hengkang, Ospina Bertahan
Liga Inggris 22 Juli 2016, 11:26 -
Szczesny Segera Kembali ke AS Roma
Liga Italia 22 Juli 2016, 11:24
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39