Lacazette Ikut Senang Martial Bangkit dari Keterpurukan
Rero Rivaldi | 28 November 2017 13:30
Bola.net - - Striker , Alexandre Lacazette, mengungkap betapa populernya sosok Anthony Martial di skuat tim nasional Prancis.
Pemain depan Manchester United kembali mendapat kesempatan membela Les Bleus awal bulan ini dan bermain di laga uji coba melawan Jerman.
Martial-lah yang kemudian bertanggung jawab atas terciptanya gol Lacazette, dengan bola lob yang begitu cerdas. Dan sang striker lantas memuji permainan kompatriotnya itu.
Dia ingin menunjukkan bahwa absennya dirinya dari timnas sama sekali tidak adil, karena dia bermain bagus di klub, tutur Lacazette menurut Sportsmole, ketika ditanya soal Martial.
Saya benar-benar ingin dia tampil mengesankan. Kami tahu akan ada banyak orang yang membelanya.
Martial belum lama ini mengakui bahwa ia sempat mengalami kesulitan ketika Jose Mourinho baru ditunjuk menangani United. Sang striker mengaku tak terlalu cocok dengan karakter manajer asal Portugal tersebut.
Namun kini keduanya sudah mulai saling beradaptasi dan Martial menegaskan siap bermain optimal di Old Trafford.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peluang MU Boyong Gimenez Terbuka Lebar
Liga Inggris 27 November 2017, 18:42 -
Bos Prancis: Martial Punya Segalanya
Liga Inggris 27 November 2017, 14:15 -
5 Klub Dengan Pengeluaran Gaji Tertinggi
Editorial 27 November 2017, 14:08 -
Young Yakinkan Fans MU, 'Menang Jelek' Bukan Masalah Besar
Liga Inggris 27 November 2017, 13:20 -
Data dan Fakta Premier League: Watford vs Manchester United
Liga Inggris 27 November 2017, 11:02
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39