Kunjungi Etihad, Schmeichel Minta MU Konsisten
Editor Bolanet | 30 Oktober 2014 13:53
United bermain apik kala menahan imbang di Old Trafford pekan lalu. Namun mereka secara mengejutkan justru sudah menelan kekalahan di tangan Leicester dan Swansea musim ini.
Derby kali ini akan sulit bagi Manchester United, karena mereka tampil inkonsisten. Ketika anda melihat apa yang dialami oleh masing-masing tim musim lalu, maka anda akan memilih Manchester City sebagai favorit. Pada akhirnya mereka memenangkan Premier League. Namun tahun ini mereka punya saingan dalam diri Chelsea. Mereka mencatat start lambat, namun kita tidak tahu di mana City sebenarnya, tutur Schmeichel pada ESPN FC.
Tapi United sudah benar-benar tampil inkonsisten. Mereka tidak bertahan dengan baik, mereka mencetak banyak gol, kemudian tidak melakukan hal yang sama di pertandingan berikutnya. Mereka unggul hingga 3-1 kemudian kalah 3-5. Itu bukan Manchester United yang mereka inginkan. Kita tidak tahu apa yang akan terjadi hari Minggu nanti, pungkasnya. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi City, MU Bisa Sisakan Striker Sebiji
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 15:30 -
Kolarov: Premier League Cuma Milik City dan Chelsea
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 15:15 -
Dianggap Titik Lemah, Pellegrini Lindungi Mangala
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 14:41 -
Kerja Keras Diakui, Pellegrini Girang Masuk Nominasi Pelatih Terbaik
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 14:36 -
Suarez: Saya Pindah ke Inggris Terlalu Cepat
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 14:35
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39