Kuasai Puncak, Ramsey Pede Arsenal Juara
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 10:40
Arsenal saat ini sukses mengkudeta posisi Leicester City di puncak klasemen. Kesuksesan ini tak lepas dari kemenangan 2-0 yang mereka raih saat melawan Aston Villa.
Kami percaya kami punya kesempatan untuk memenangkan gelar. Kami telah menunjukkan apa yang yang kami mampu dan sekarang harus melanjutkannya di periode sibuk nanti, ujarnya seperti dilansir Sky Sports.
Kami harus menjaga fokus kami dan keyakinan kami. Siapa yang tahu apa yang akan terjadi, tapi kami yakin kami dapat menantang gelar musim ini, tandasnya.
Sebagai informasi, dua gol kemenangan Arsenal dicetak lewat penalti Olivier Giroud dan satu gol lain dicetak Aaron Ramsey.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Aston Villa vs Arsenal: Skor 0-2
Liga Inggris 13 Desember 2015, 22:33 -
Henry Yakin Chelsea Bisa Perkasa Lagi
Liga Inggris 13 Desember 2015, 20:34 -
Henry Akui Leicester Bisa Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 13 Desember 2015, 19:37 -
Diasuh Wenger, Welbeck: I Feel Free
Liga Inggris 13 Desember 2015, 16:01 -
Wenger Prihatin Manajer Premier League Rawan Dipecat
Liga Inggris 13 Desember 2015, 03:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23