Kroos Juga Diintai Chelsea, City dan Arsenal
Editor Bolanet | 5 Februari 2014 15:02
Menurut The Daily Mail, para petinggi Bayern tengah gerah dengan gelandang 24 tahun itu yang disebut meminta kenaikan gaji dua kali lipat lebih dari 60.000 menjadi 150.000 poundsterling per pekan. Pembicaraan soal kontrak baru pun kabarnya ditunda hingga kubu Kroos bersedia menurunkan tuntutan mereka.
Situasi tersebut membuat klub-klub peminatnya waspada. United bergerak lebih dulu dengan manajer David Moyes kedapatan memantau langsung penampilan buruannya itu saat laga kontra Borussia Monchengladbach beberapa pekan lalu.
Namun servis Kroos ternyata laris manis jadi incaran di Premier League. Tak kurang dari Manchester City, , dan bahkan disebut siap memerangi United untuk memboyongnya ke Inggris dengan kesediaan mengabulkan permintaan gaji gelandang Jerman itu.
Suka dengan kabar ini? Bagikan dengan cerdas kepada rekan-rekan kalian ya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Jangan Terus-terusan Menghujat Pellegrini!'
Liga Inggris 4 Februari 2014, 23:37 -
'Meski Kalah, Peluang City Juara Masih Terbuka Lebar'
Liga Inggris 4 Februari 2014, 23:00 -
Chelsea Ramaikan Perburuan Mangala
Liga Inggris 4 Februari 2014, 22:32 -
Dua Kali Mourinho Jadi 'Magnet' Eto'o
Liga Inggris 4 Februari 2014, 22:23 -
Diincar Arsenal, Martinez Ingin Hijrah ke Inggris
Liga Champions 4 Februari 2014, 21:12
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39