Krisis Bek, Mourinho Percepat Kepulangan Borthwick-Jackson
Serafin Unus Pasi | 11 Januari 2017 10:52
Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester United dikabarkan sedikit lagi akan memulangkan bek muda mereka Cameron Borthwick-Jackson. Borthwick-Jackson segera dipulangkan Mourinho sebagai solusi jangka pendek atas krisis bek tengah yang tengah dialami Setan Merah.
Pada awal Januari ini Manchester United memang memiliki stok pemain yang minim utnuk sektor bek tengah. Kepergian Eric Bailly ke Piala Afrika dan cidera Marcos Rojo membuat Jose Mourinho hanya memiliki Phil Jones dan Chris Smalling yang bisa aktif dimainkan.
Kondisi tersebut membuat Jose Mourinho bertindak cepat. Menuyrut laporan yang dilansir Sportsmole, The Special One dikabarkan meminta pihak klub untuk mempercepat kepulangan Cameron Borthwick Jackson dari Wolverhampton Wanderers.
Sebelumnya Mourinho memang dikabarkan kesal dengan Wolves yang minim memberikan Borthwick Jackson kesempatan bermain sehingga ia dikabarkan ingin memulangkan sang pemain. Dengan adanya kondisi krisis bek ini, Mourinho semakin yakin dengan keputusannya untuk memulangkan bek 19 tahun ini lebih cepat.
Borthwick Jackson sendiri merupakan salah satu bek muda yang diorbitkan oleh Louis van Gaal musim lalu. Musim kemarin ia sempat bermain sebanyak 10 kali sebelum di awal musim ia dilepas ke Wolverhampton Wanderes sebagai pemain pinjaman.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini yang Harus Dilakukan Martial untuk Mencetak Gol
Liga Inggris 10 Januari 2017, 23:09 -
Pogba Lega Tak Dimainkan Lawan Reading
Liga Inggris 10 Januari 2017, 21:31 -
Bersama MU, Pogba Ingin Raih Banyak Trofi
Liga Inggris 10 Januari 2017, 20:54 -
Lawan Hull, Pogba Serukan MU Agar Jaga Konsentrasi
Liga Inggris 10 Januari 2017, 20:17 -
Pogba Minta MU Habisi Hull Dalam Satu Leg
Liga Inggris 10 Januari 2017, 19:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39