Koscielny: Tunjukkan yang Terbaik, Arsenal Akan Juara
Editor Bolanet | 19 November 2015 11:49
The Gunners tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara, di belakang Manchester City, dan bek Prancis percaya timnya bisa terus ada di papan atas hingga akhir musim.
Ya, (ini bisa jadi tahunnya Arsenal-red). Jika kami bisa tampil konsisten seperti di 20 menit pertama melawan Manchester United, ya, kami boleh punya ambisi menjadi juara. Namun jika kami bermain seperti melawan Olympiakos, kami takkan bisa finish empat besar, tutur Koscielny pada laman resmi klub.
Kami punya skuat yang bagus, berkualitas. Kami harus konsisten, untuk bisa juara. Ini adalah maraton. Tiap pekan ada laga yang sulit.
Kami harus punya ambisi yang sama, bahkan jika kami tahu kami tak bisa terus menunjukkan yang terbaik. Namun kami harus solid di lini belakang dan ketika menyerang. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Amati Winger Belia Kroasia
Liga Inggris 18 November 2015, 18:44 -
Jackson Martinez Bantah Akan ke Arsenal
Liga Spanyol 18 November 2015, 09:29 -
Arsenal Siapkan 25 Juta Poundsterling Demi Rugani?
Liga Inggris 18 November 2015, 09:18 -
Soal Twitter, Arsenal Paling Top di Premier League
Bolatainment 18 November 2015, 09:10 -
Arsenal Selangkah di Depan Barcelona Dapatkan Nolito
Liga Inggris 18 November 2015, 06:41
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39