'Koscielny, Pemain Paling Penting Dalam Skuad Arsenal'
Editor Bolanet | 31 Juli 2015 12:02
Saat diwawancarai ESPN, Campbell yang pernah mencetak satu gol pada partai final Liga Champions melawan pada 2006 silam itu mengaku jika Koscielny telah memperlihatkan permainan yang konsisten.
Laurent Koscielny telah menjadi pemain Arsenal paling penting dan statistik menunjukkan itu. Mertesacker menambah kesolidan itu, ia sosok yang mampu membuat pertahanan Arsenal jadi lebih baik, bebernya.
Sementara itu, ketika ditanya seputar bek muda Calum Chambers. pria 40 tahun tersebut mengatakan bahwa mantan pemain itu masih harus menunjukkan konsistensinya. Saya juga berpikir Chambers harus bermain sebagai bek tengah dan menunjukkan konsistensinya, karena posisi itu cocok untuknya. Jika saya menjadi dia, saya akan pergi ke manajer dan mengatakan hal ini, imbuh Campbell.
Campbell menghabiskan total enam musim bersama klub yang bermarkas di Emirates Stadium itu. Ia kemudian kembali pada 2010 silam sebelum akhirnya hijrah ke .[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hina Spurs, Neville Justru Puji Wilshere
Liga Inggris 30 Juli 2015, 23:01 -
Napoli Sengaja Pasang Bandrol Tinngi Agar Higuain Tak Pergi
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:34 -
Valencia Tawarkan Negredo ke Arsenal dan Liverpool
Liga Spanyol 30 Juli 2015, 18:25 -
Ini Kata Terry Jelang Derby London dan Cech Sebagai Lawan
Liga Inggris 30 Juli 2015, 17:39 -
Agen: Niang Masih Ingin Bermain Bersama Milan
Liga Italia 30 Juli 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39