Koscielny Kemungkinan Bisa Turun Lawan Watford
Rero Rivaldi | 12 Oktober 2017 09:40
Bola.net - - Bek , Laurent Koscielny, dikabarkan bakal bisa kembali membela timnya ketika mereka melakoni laga tandang Premier League di markas Watford akhir pekan ini.
Pemain 32 tahun absen di laga pamungkas Prancis di Kualifikasi Piala Dunia usai mengalami cedera achilles, namun diharapkan akan kembali fit untuk pertandingan hari Sabtu melawan The Hornets, menurut Telegraph.
The Gunners tengah berpotensi mengalami krisis cedera, usai sebelumnya pemain Jerman, Shkodran Mustafi, mengalami masalah paha ketika membela timnas di jeda Internasional dan Calum Chambers mengalami masalah pinggul.
Fans Arsenal akan berharap kehadiran Koscielny bisa membantu tim mempertahankan performa impresif tim, yang kini berencana mengincar lima kemenangan beruntun.
Bek sayap Sead Kolasinac, yang dipaksa meninggalkan lapangan di babak kedua melawan Bosnia pekan ini, juga dinyatakan fit untuk pertandingan di Vicarage Road.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Mungkin Ozil dan Sanchez Pindah Bulan Januari
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 19:03 -
City dan Arsenal Juga Berminat Rekrut Danilo
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:45 -
Wenger Bernafas Lega, Kolasinac Tak Cedera Parah
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:40 -
Arsenal Belum Ajukan Penawaran pada Ozil
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:05 -
Winterbun: Sanchez Tak Bahagia di Arsenal?
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39