Kontra Chelsea, Wenger Pastikan Ramsey Absen
Editor Bolanet | 24 September 2016 10:50
Gelandang Timnas Wales itu memang belum sekalipun memperkuat Arsenal pada musim kompetisi ini. Ia masih mengalami cedera pada hamstringnya sehingga masih tidak bisa memperkuat The Gunners hingga hari ini.
Wenger sendiri menyebut Ramsey tidak akan akan kembali dalam waktu dekat mengingat cederanya cukup parah. Aaron Ramsey masih berjuang melawan cedera hamstringnya, jadi saya pikir ia tidak bisa bermain di pertandingan berikutnya [Melawan Chelsea], melawan Basel atau melawan Burnley, jadi sebelum jeda internasional ia masih belum bisa dimainkan beber Wenger kepada website resmi Arsenal.
Dia [Ramsey] masih belum bisa bekerja sangat keras dalam proses pemulihannya, jadi kami harus berhenti saat ia merasakan sedikit rasa sakit. Dia sudah berada dalam hari terakhir masa rehabilitasinya, dan selama ia masih belum nyaman dengan kondisinya maka kami tidak akan memaksanya untuk cepat pulih tutup pelatih 66 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Aniston, Mourinho Pernah Umpat Brad Pitt
Bolatainment 23 September 2016, 23:45 -
Moses Berubah dan Lebih Serius Jadi Pemain Chelsea
Liga Inggris 23 September 2016, 23:39 -
Conte Kagumi Karir Wenger Yang Fantastis
Liga Inggris 23 September 2016, 23:21 -
Fabregas Tak Masalah Meski Cuma Tampil 15 Menit
Liga Inggris 23 September 2016, 23:15 -
Conte Percaya Arsenal Mampu Bersaing Rebut Trofi Juara EPL
Liga Inggris 23 September 2016, 22:43
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39