Kompany: Kami Terpilih Untuk Meraih Quadruple
Editor Bolanet | 17 Januari 2014 18:41
Banyak pihak yang menilai bahwa kekuatan City saat ini adalah yang terbaik. Bukan hanya di kompetisi domestik (Premier League, FA Cup, Capital One Cup), performa mereka juga begitu dominan di panggung Eropa bernama Liga Champions.
Seakan mengamini prediksi itu, Kompany juga setuju bahwa meraih empat gelar bagi City hanya tinggal menunggu waktu, meskipun seandainya tak terjadi musim ini.
Kami tidak bisa menjanjikan hal itu (empat gelar) itu akan terjadi sekarang. Tapi pada akhirnya itu harus terjadi, ujarnya seperti dikutip BBC.
Kami adalah para pemain yang saat ini dipilih untuk melakukannya. Jika bukan kami, maka itu akan dicapai oleh pemain lain. Klub ini tentu saja memiliki target untuk memenangkan setiap kompetisi, tandasnya. (inf/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Dante Bisa Bantu City Menangkan Empat Trofi'
Liga Champions 16 Januari 2014, 22:41 -
Dante Bikin Man City Gigit Jari
Liga Eropa Lain 16 Januari 2014, 22:18 -
Aguero Siap Main Lawan Barcelona
Liga Champions 16 Januari 2014, 17:29 -
'Quadruple Adalah Target Realistis Bagi City'
Liga Inggris 16 Januari 2014, 17:07 -
Xavi Tak Tahu Apapun Soal City
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39