Kompany Antusias Sambut Sang Juara Bertahan Chelsea
Editor Bolanet | 11 Agustus 2015 09:14
Seperti diketahui, The Citizens mengawali musim ini dengan hasil gemilang usai menggulung West Brom 3-0. Satu gol sendiri mampu dicetak Kompany selain dua gol dari Yaya Toure.
Usai pertandingan, Kompany pun antusias menyambut pertandingan melawan sang juara bertahan. Itu akan menjadi sebuah laga besar di awal musim dan saya yakin akan punya pengaruh dalam persaingan musim ini, ujarnya.
Kami tak bisa bermain di pertandingan tanpa memikirkan tentang memenangi kompetisi. Jadi kami harus menunjukkan penampilan terbaik kami, tambahnya.
Musim lalu kami bermain di bawah level yang seharusnya. Pastinya ada banyak tim favorit sekarang dan saya dengar kami tak masuk sebagai unggulan. Hal ini bisa menjadi motivasi ekstra bagi kami, tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Mau Beli Baba Rahman dengan Harga Selangit
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 23:19 -
Cahill: Chelsea Hadapi Dua Laga Masif
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 22:26 -
Carragher Sebut Manchester United Tak Bakal Juara Musim Ini
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 19:29 -
Mourinho Acungi Jempol Aksi Falcao dkk
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 15:09 -
Banjir Dukungan Pasca Kritik Mourinho, Dokter Cantik Chelsea Berterima Kasih
Bolatainment 10 Agustus 2015, 15:03
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39