Kolo Toure: Arsenal Kandidat Juara, Liverpool Juga
Editor Bolanet | 31 Oktober 2013 10:55
Defender Pantai Gading itu menjadi satu figur kunci dalam perjalanan apik The Reds musim ini. Kehadirannya menambah solid lini belakang pasukan Brendan Rodgers sejauh ini. Dan berstatus runner-up, Toure akan membawa Liverpool menyambangi Emirates Stadium menantang bekas klubnya yang kini bertengger di puncak.
Arsenal sudah memulai musim ini dengan sungguh cemerlang. Tetapi mereka akan selalu jadi tim bagus tak peduli pemain mana yang mereka punya. Mereka punya manajer hebat yang tahu apa yang dilakukannya, tetapi kami juga punya manajer dan pemain fantastis pula. Kami akan berikan segalanya untuk menang, ucap Toure.
Eks Manchester City itu menambahkan, Tentu mereka kandidat juara, tetapi mereka pun tahu kami punya pemain-pemain hebat jadi ini bakal sulit untuk mereka. Kami pun kandidat juara karena ini klub fantastis dan kami menunjukkan itu dengan cara kami bermain.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 30 Oktober 2013, 21:05
-
Mignolet Yakin Liverpool Mampu Raih Gelar
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 20:11 -
Arsenal vs Liverpool, Ajang Pembuktian Diri Kolo Toure
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 16:15 -
Suarez - Barcelona Dinobatkan Nomor Satu di Dunia
Bola Dunia Lainnya 30 Oktober 2013, 16:10 -
'Bandrol Suarez Lebih Tinggi Dari Bale'
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 15:57
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39