Kolarov: Rekor Tak Berikan Anda Trofi
Editor Bolanet | 28 September 2016 07:00
Tim asuhan Josep Guardiola sejauh ini sudah menang di 10 laga beruntun di semua kompetisi, dan mereka berpeluang menjadi tim Inggris pertama yang memenangkan 11 laga berurutan, setelah Tottenham melakukannya di 1960/61.
City sendiri bakal menantang Celtic di Liga Champions pekan ini, namun Kolarov mengaku tidak ingin terlalu memikirkan mengenai rekor tersebut.
Rekor memang selalu bagus, namun jika kami tidak memenangkan trofi di akhir musim, maka siapa yang akan mengingatnya? tutur Kolarov pada FFT.
Rekor memang ada dan seseorang akan datang dan mengalahkannya, namun jika anda tidak memenangkan gelar juara, apa yang akan anda lakukan dengan rekor? Tidak ada yang bisa anda lakukan.
City sukses mengalahkan Swansea di Liberty Stadium dalam laga lanjutan Premier League pekan lalu. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Jadi Salah Satu Pemain Idola Gabriel Jesus
Liga Italia 27 September 2016, 22:43 -
Gabriel Jesus Akui Dirinya Seorang Milanisti
Liga Italia 27 September 2016, 22:11 -
Hasrat Celtic Bikin Manchester City Frustasi
Liga Champions 27 September 2016, 22:11 -
Sevilla Ramaikan Perburuan Kessie
Liga Spanyol 27 September 2016, 15:12 -
Sagna: Manchester City Tak Boleh Remehkan Celtic
Liga Champions 27 September 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10