Klopp Yakin Liverpool Terus Merangkak Naik di Klasemen EPL
Rero Rivaldi | 21 November 2017 12:40
Bola.net - - Jurgen Klopp merasa bahwa sekarang sudah cukup stabil untuk bisa terus merangkak di klasemen sementara Premier League.
The Reds mampu membalikkan keadaan usai sebelumnya menunjukkan performa buruk di lini belakang, yang membuat mereka mencatat start buruk di awal musim.
Di empat pertandingan terakhir, The Reds hanya kemasukan satu gol dan sepuluh kali menjebol jala lawan.
Berbicara menjelang pertandingan Liga Champions melawan Sevilla, Klopp mengatakan di Sportsmole: Untuk bisa memperbaiki posisi di klasemen, anda membutuhkan poin dan untuk meraih poin anda harus memainkan sepakbola yang stabil dan itulah yang tidak kami punya sebelumnya.
Sekarang kami jauh lebih stabil dan itu sangat penting bagi kami.
Kami tak bisa terus mengandalkan fakta bahwa kami akan terus mencetak gol, namun kami akan selalu menciptakan momen - kami bisa mengandalkan itu karena hal tersebut bakal terus terjadi. Kami harus terus bermain tenang dan memutuskan apa yang bakal kami lakukan di atas lapangan.
Liverpool sukses melindas Southampton di Anfield pekan lalu berkat brace Mohamed Salah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Sebut Joe Gomez Tampil Layaknya Seorang Bek Yang Penuh Pengalaman
Liga Inggris 20 November 2017, 21:41 -
Neville Akui Kagum Pada Fleksibilitas Adam Lallana
Liga Inggris 20 November 2017, 21:14 -
City Ingin Kacaukan Rencana Transfer Liverpool
Liga Inggris 20 November 2017, 17:01 -
Statistik Menarik Dari Duel Liverpool vs Southampton di Anfield
Liga Inggris 20 November 2017, 15:25 -
Kapten Liverpool Minta The Reds Pertahankan Momentum Positif
Liga Inggris 20 November 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23