Klopp: Van Persie Striker Terbaik Yang Pernah Ada
Editor Bolanet | 17 Januari 2013 20:41
Klop nampaknya benar-benar terkesan dengan kapasitas seorang Van Persie. Hal ini dibuktikan dengan sikap dirinya yang meluangkan waktu guna memuji penyerang yang kini berseragam Manchester United tersebut.
Secara pribadi, ketika kami melawan di London, saya melihat striker terbaik yang pernah ada: Robin van Persie, ungkap pelatih Borussia Dortmund itu kepada Uefa.com.
Menurutnya Van Persie adalah pemain yang bisa berpindah-pindah peran dalam satu waktu pertandingan.
Saya tidak pernah melihat pemain yang bisa bermain di tiga posisi selama 90 menit. Itu adalah pengalaman yang luar biasa - dan kami ingin menggunakannya saat ini, imbuhnya. (gl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 16 Januari 2013, 20:56
-
Fergie: Sudah Waktunya United Juara Piala FA Lagi
Liga Inggris 16 Januari 2013, 19:03 -
Chicharito Impikan United Kembali Raih Gelar Treble
Liga Inggris 16 Januari 2013, 17:40 -
Ashley Cole Ingin Buka Negosiasi Dengan United
Liga Inggris 16 Januari 2013, 17:20 -
De Gea Waspadai Bola Atas The Hammers
Liga Inggris 16 Januari 2013, 16:44
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39