Klopp Tidak Akan Belanja Kiper Musim Panas Nanti
Serafin Unus Pasi | 20 April 2017 14:46
Bola.net - - Raksasa EPL, Liverpool dikabarkan sudah mulai menyusun manuver transfer mereka pada musim panas nanti. Dalam manuver tersebut, Liverpool hampir dipastikan tidak akan membeli kiper baru pada musim panas nanti.
Selama musim ini penjaga gawang menjadi salah satu aspek yang disorot dari Liverpool. Buruknya penampilan kiper The Reds membuat tim asal Merseyside ini sudah kebobolan 40 gol sepanjang musim ini.
Liverpool sendiri sejatinya sudah membeli kiper baru pada musim panas kemarin, di mana mereka mendatangkan Loris Kariuz dari . Namun penampilan kiper asal Jerman ini belum mendekati kata optimal sehingga ia harus rela dibangkucadangkan belakangan ini.
Buruknya performa para penjaga gawang Liverpool membuat Klopp banyak digosipkan akan berburu kiper baru pada musim panas nanti. Klopp bahkan sudah dihubungkan dengan beberapa kiper top seperti Joe Hart.
Namun menurut laporan yang dilansir Sky Sports, Liverpool hampir dipastikan tidak akan membeli kiper baru pada musim panas nanti. Klopp dikabarkan masih percaya dengan Loris Karius dan Simon Mignolet untuk mengawal gawang The Reds musim depan.
Klopp percaya kedua kipernya masih bisa tampil lebih baik dan lebih konsisten di musim depan. Oleh karenanya ia memilih bersabar untuk tidak membeli kiper baru pada musim panas nanti.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Akui Dirinya Bisa Berada Dalam Tekanan Jika Gagal Juara
Liga Inggris 19 April 2017, 20:27 -
Klopp Sebut MU Bisa Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 19 April 2017, 19:57 -
Klopp Tahu Alasan Klub-klub Inggris Gagal Berpestasi di Liga Champions
Liga Champions 19 April 2017, 19:28 -
Hernandez Pilih Liverpool Ketimbang Madrid
Liga Inggris 19 April 2017, 18:32 -
Wijnaldum Diklaim Sebagai Pemain Vital Bagi Liverpool
Liga Inggris 18 April 2017, 21:35
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40