Klopp Sentil Atletico Yang Main Defensif
Dimas Ardi Prasetya | 3 Agustus 2017 18:14
Bola.net - - Manajer Liverpool Jurgen Klopp menyebut Atletico Madrid memang niat memenangkan trofi Audi Cup sehingga mereka enggan bermain terbuka.
Liverpool berhasil masuk ke final Audi Cup 2017 setelah di semifinal mengalahkan Bayern Munchen. Raksasa Bavaria tersebut mereka tekuk dengan skor telak 3-0.
Mereka lantas dipertemukan dengan Atletico Madrid di Allianz Arena, Kamis . Di waktu normal, kedua tim bermain imbang 1-1. Di babak adu penalti, The Reds kalah dengan skor 4-5.
Klopp mengaku dirinya cukup senang melihat performa anak-anak asuhnya di laga tersebut. Namun ia juga sedikit komplain karena tim asuhan Diego Simeone itu dilihatnya enggan bermain terbuka.
Atletico ingin memenangkan trofi juara. Kami juga, tapi kami juga ingin bermain sepakbola, Atletico hanya ingin memenangkan trofinya, ujarnya seperti dikutip Sky Sports News.
Anda tidak bisa memiliki tugas yang lebih sulit melawan tim seperti Atletico. Mereka mendapatkan hasil dan hasil dan hasil. Itu adalah laga antara menyerang lawan bertahan. Hal itu tidak membuat hidup menjadi lebih mudah, keluhnya.
Setelah ini, Liverpool akan menuntaskan persiapan pra musimnya dengan menghadapi Athletic Bilbao pada hari Sabtu (05/08) mendatang.
Baca Juga:
- Leipzig Pesimis Bisa Perbaharui Kontrak Keita
- Inter Bantah Adanya Ketertarikan Terhadap Mane
- 'Coutinho Pengganti Sempurna Neymar di Barcelona'
- Sanches Diprediksi Lebih Pilih Liverpool Ketimbang Chelsea
- Sadio Mane Rela Pindah Posisi Demi Salah
- Barca Ingin Hazard dan Coutinho Sekaligus
- Thompson: Klopp Pasti Angkat Trofi Musim Ini
- Van Dijk Diyakini Segera Gabung Liverpool
- Wonderkid Schalke Ini Buka Kans Pindah Ke Inggris
- Kekhawatiran Klopp Akan Mega Transfer Neymar ke PSG
- Klopp Akui Liverpool Kelelahan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can Terkesan Dengan Performa Liverpool Saat Kalahkan Bayern
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 23:14 -
Klopp Tak Mau Berlebihan Puji Salah dan Mane
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 22:02 -
Klopp Sebut Liverpool Masih Memiliki Cela
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 21:40 -
Van Dijk Masih Bersikukuh Ingin Tinggalkan Soton
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 21:15 -
Sturridge: Saya Baik-baik Saja
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 19:51
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39