Klopp: Pemain Liverpool Harus Buktikan Diri
Editor Bolanet | 13 Januari 2016 10:49
Liverpool mengalami masa-masa yang naik turun bersama Klopp sejak mengambil alih pada Oktober tahun lalu. Saat ini The Reds tengah mencoba untuk kembali ke persaingan di papan atas.
Dan jelang melawan Arsenal, Klopp mengatakan bahwa para pemainnya harus memberi bukti sebelum mereka dinilai pada akhir musim ini.
Saya selalu mengatakan kepada pemain bahwa saya tak menandatangani kontrak kecuali kontrak satu tahun. Sebuah musim yang bagus dan pemain bisa pergi, musim yang buruk dan klub mungkin melepas pemain, sehingga apapun bisa terjadi, ujarnya.
Pada tahun ini kami hanya fokus pada mencoba segalanya untuk membuat musim kami bagus, dan saat kami tua dan mulai beruban kami bisa menengok ke belakang dan berkata bahwa ini benar-benar layak, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Buruk Bagi Liverpool, Origi Absen Sebulan Lagi
Liga Inggris 12 Januari 2016, 22:14 -
Liverpool Resmi Dapatkan Steven Caulker
Liga Inggris 12 Januari 2016, 20:10 -
Krisis Bek, Liverpool Sasar Steven Caulker
Liga Inggris 12 Januari 2016, 18:36 -
Menurut Ziege, Tak Mudah Bagi Liverpool Jadi Juara
Liga Inggris 12 Januari 2016, 17:44 -
Ziege Dukung Klopp Sukses di Liverpool
Liga Inggris 12 Januari 2016, 17:25
LATEST UPDATE
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39