Klopp: Liverpool Main Lebih Baik Daripada di Anfield
Afdholud Dzikry | 19 Januari 2017 11:05
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp mengakui bahwa timnya sudah bermain lebih baik daripada yang mereka tampilkan di Anfield saat melawan Plymouth Argyle di replay babak ketiga FA Cup, Kamis (19/1) dini hari tadi.
Liverpool memang terpaksa melakoni pertandingan replay FA Cup setelah hanya bermain imbang tanpa gol di Anfield beberapa waktu lalu. Dan bermain di markas Plymouth, Home Park, The Reds dinilai bermain lebih baik dari saat di Anfield walau kedua laga sama-sama sulit.
Tentu saja ini laga sulit lagi. Tapi kami melakukan yang lebih baik di awal pertandingan daripada yang kami lakukan di Anfield, ujarnya.
Pada momen yang tepat, kami memiliki waktu yang tepat untuk membawa ke arah ini, jadi setelah bola-bola kedua para pemain bisa memecah pertahanan, sambungnya.
Bagi banyak pemain muda, salah satu tantangan yang mereka miliki adalah bermain di laga yang tayang langsung di televisi melawan tim divisi keempat dan semua orang berpikir anda tiga atau empat kali lebih baik, dan kemudian tak merasa malu saat anda kalah dalam tantangan atau semacam itu, tandasnya.
Plymouth melakukannya dengan sangat baik. Mereka punya satu atau dua peluang, dua atau tiga lebih situasi yang sulit. Tapi kami memiliki lebih banyak peluang dan juga penalti, jadi 2-0 atau 3-0 akan benar-benar bagus dan menurut saya adalah hasil yang sempurna. Tapi 1-0 juga bagus, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tarik Jersey Firmino, Herrera Dicap Klopp Sebagai Gelandang Malas
Liga Inggris 18 Januari 2017, 23:56 -
Jika Ada Mane, Liverpool Diklaim Bisa Habisi MU
Liga Inggris 18 Januari 2017, 23:14 -
Klopp Diminta Mainkan Sturridge Lawan Plymouth
Liga Inggris 18 Januari 2017, 22:41 -
Ibrahimovic Sebut Liverpool Paksa MU Main 'Kotor'
Liga Inggris 18 Januari 2017, 19:30 -
Dipuji Klopp di Sesi Latihan Liverpool, Ini Kata Karius
Liga Inggris 18 Januari 2017, 12:25
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39