Klopp: Liverpool Main Lebih Bagus Timbang West Ham
Editor Bolanet | 10 Februari 2016 07:01
The Reds membuat banyak peluang di laga ulangan babak IV Piala FA di Upton Park, namun mereka akhirnya harus menyerah 1-2 lewat gol telat Angelo Ogbonna di paruh kedua babak tambahan.
Klopp lantas mempertanyakan keputusan wasit Roger East untuk memberikan tendangan bebas yang akhirnya menjadi awal dari gol penentu tersebut.
Ini sulit, kami bermain lebih bagus, membuat banyak peluang dan memainkan sepakbola yang bagus, namun kami tak memanfaatkannya, tutur Klopp pada BT Sport.
Ada banyak keputusan yang menurut kami aneh. Saya kira lawan tak layak mendapat tendangan bebas itu, namun saya harus melihatnya lagi.
Ini tidak mudah karena kami ada di sini untuk menang. Anda harus menunjukkan yang terbaik dan lolos ke babak berikutnya. Pintu terbuka lebar untuk kami, karena kami bermain bagus, namun itu tidak cukup. Kami harus terus melanjutkan ini dan berjuang di laga berikutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ter Stegen Siap Adu Nasib ke Liverpool
Liga Inggris 9 Februari 2016, 11:20 -
Data dan Fakta FA Cup: West Ham vs Liverpool
Liga Inggris 9 Februari 2016, 10:31 -
Prediksi West Ham vs Liverpool 10 Februari 2016
Liga Inggris 9 Februari 2016, 10:12 -
Sturridge Bakal Comeback di Replay Piala FA
Liga Inggris 9 Februari 2016, 08:03 -
Klopp Minta Liverpool Datangkan Jese Rodriguez
Liga Inggris 9 Februari 2016, 07:42
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Debutan saat Timnas Indonesia Dibantai Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 19:19 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 20 Maret 2025, 18:35 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 18:32
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40