Klopp Kirim Peringatan pada Josep Guardiola
Editor Bolanet | 11 Januari 2016 07:19
Bos Bayern Munchen sudah mengumumkan ia akan pergi dari Jerman di akhir musim dan ingin melanjutkan karirnya di Inggris.
Guardiola tidak mengungkap klub mana yang akan ia tangani, namun belakangan ini sang bos lebih banyak dikaitkan dengan kubu Etihad, Manchester City.
Klopp lantas mengatakan pada Goal International: Di Jerman, ketika Anda mengatakan pada orang-orang mengenai Piala FA, bahwa jika Anda bermain imbang Anda akan bermain lagi, mereka akan bilang 'Apa?!'
Di sini, Anda punya adu penalti dan babak tambahan, namun hanya usai laga kedua. Dan itulah yang mereka punya 'sepakbola, sepakbola, dan sepakbola'
Dengan pra-musim yang sempurna, Anda harus bersiap untuk menghadapi perjalanan yang amat panjang. Pep amat berpengalaman, itu pasti. Saya yakin ia akan membeli beberapa pemain dan membangun tim yang bagus, dengan 35 orang pemain atau lebih! Apa yang saya bisa katakan tentangnya adalah hal positif. Inggris adalah negara yang hebat, tidak seperti kata kebanyakan orang. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klaustrofobia Buat Grujic Hampir Gagal ke Liverpool
Liga Inggris 10 Januari 2016, 23:51 -
Klopp Ingin Boyong Winger Schalke
Liga Inggris 10 Januari 2016, 10:05 -
Badai Cedera di Lini Belakang Jadi Masalah Utama Liverpool
Liga Inggris 10 Januari 2016, 09:44 -
Krisis Bek, Liverpool Segera Daratkan Bek Ludogorets
Liga Inggris 10 Januari 2016, 03:58 -
Carragher Ungkap Ozil Hampir Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 10 Januari 2016, 00:20
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39