Klopp Kembali Lempar Pujian Pada Lallana: Dia Luar Biasa!
Afdholud Dzikry | 11 Januari 2017 10:21
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp kembali memberikan pujian kepada andalannya, Adam Lallana jelang pertemuan melawan Southampton di leg pertama semifinal EFL Cup, Kamis (12/1) dini hari nanti.
Lallana merupakan pemain yang menempa ilmu di akademi Southampton dan mampu menembus tim utama The Saints, dengan tampil 250 pertandingan sebelum hijrah ke Anfield pada 2014 dengan biaya 25 juta poundsterling.
Setelah memulai dengan tak begitu bagus di Liverpool bersama pelatih Brendan Rodgers, Lallana kini menjadi pilar penting dalam permainan Jurgen Klopp dalam upaya mereka meraih gelar.
Dan jelang pertandingan di St Mary's tersebut, Klopp menyempatkan untuk memberikan pujian lagi kepada andalannya itu. Dia telah luar biasa, langkah besar dari level yang sudah tinggi, ujarnya kepada Mirror.
Itu tak selalu diharapkan dan anda tak bisa yakin dia akan melakukan hal yang sama di Southampton. Saat tahun pertamanya di Liverpool, saya tak mendengar seorang pun benar-benar senang dengan performanya, dan terutama dirinya sendiri mungkin, sambungnya.
Jadi jelas ia membutuhkan langkah mundur semacam itu untuk membuat langkah berikutnya berada di arah yang benar. Dia meninggalkan zona nyaman. Tapi saya benar-benar senang dia memutuskan untuk berbeda dan ingin tantangan dan pengalaman lain, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Dedikasikan Penghargaan FIFA Fan Award Untuk Korban Hillsborough
Bolatainment 10 Januari 2017, 18:56 -
Rooney Ternyata Beri Suara Pada Klopp Dalam Fifas Best Coach
Piala Dunia 10 Januari 2017, 18:02 -
Klopp Menolak Sebut Liverpool Sebagai Favorit di EFL Cup
Liga Inggris 10 Januari 2017, 15:45 -
Jelang MU vs Liverpool, Aldridge Berharap De Gea Tampil Buruk
Liga Inggris 10 Januari 2017, 15:18 -
Queiroz: Mourinho Bawa MU ke Jalur yang Tepat
Liga Inggris 10 Januari 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39