Klopp Ingin Jendela Transfer Segera Tutup
Editor Bolanet | 22 Agustus 2016 22:06
Pada laga menghadapi Burnley akhir pekan kemarin, Liverpool mengalami kekalahan 2-0. Klopp menegaskan tak akan melakukan pembelian panik setelah kekalahan itu.
Pelatih Jerman tersebut menjelaskan, pasukannya sudah cukup bagus dan sudah terbukti ketika mampu mengalahkan Arsenal. Dan kesalahan yang terjadi saat lawan Burnley, tutur Klopp, bisa diperbaiki saat latihan bukan dengan membeli pemain.
Saya sungguh menanti hari ketika jendela transfer benar-benar tutup karena saya rasanya tak percaya betapa kalian semua terobsesi akan hal ini. Kalian sepertinya tak percaya perbaikan kedua bisa terjadi dalam latihan, ujar Klopp seperti dikutip ESPN.
Saya tahu Arsenal tak sempurna, tapi kami bisa mencetak empat gol dan semua orang tahu kami bisa mencetak gol, tapi kami kebobolan tiga gol jadi kami jelas punya masalah dalam pertahanan.
Meskipun Klopp mengaku tak akan melakukan pembelian panik, namun ia tetap membuka peluang aktivitas transfer yang akan dilakukan kubunya.
Seperti yang saya katakan sebelumnya, hingga 31 Agustus semua kemungkinan masih bisa terjadi, papar mantan pelatih Borussia Dortmund tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher: Pertahanan Liverpool Buruk
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 07:16 -
Klopp Tak Suka Penampilan Liverpool
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 04:00 -
Jurgen Klopp Ambil Hikmah Dari Kekalahan Lawan Burnley
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 02:45 -
Hasil Pertandingan Burnley vs Liverpool: Skor 2-0
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 23:08 -
AC Milan Buru Gelandang Senior Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 21:10
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40