Klopp Gunakan Formasi Baru untuk Kalahkan Stoke
Editor Bolanet | 11 April 2016 00:39
Dalam laga ini, Klopp memasukkan Kevin Stewart dan Sheyi Ojo sejak menit awal. Perubahan ini dilakukan karena pada akhir pekan nanti, Liverpool akan bermain di Liga Europa menghadapi Borussia Dortmund leg kedua.
Hari ini saya sangat bangga. Kami melakukan perubahan dan formasi ini benar-benar baru, kata Klopp setelah pertandingan.
Saya yakin pemain [dalam formasi] ini belum pernah bermain bersama sebelumnya. Stoke bermain 70 hingga 80 persen dengan umpan panjang ke Peter Crouch, Anda pasti memperhatikan itu, paparnya.
Bermain di kandang sendiri, The Reds membuka keunggulan lewat Alberto Moreno. Bojan Krkic sempat menyamakan kedudukan dan Daniel Sturridge mengubah kedudukan menjadi 1-2. Di babak kedua, Divock Origi memborong dua gol untuk menjadikan skor 4-1. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Pantau Perkembangan 'Lewandowski' Muda
Liga Inggris 10 April 2016, 23:09 -
Henderson Masih Bisa Bela Inggris di Euro
Piala Eropa 10 April 2016, 22:39 -
Klopp: Origi dan Sturridge Bisa Berduet
Liga Inggris 10 April 2016, 21:51 -
Peluang Liverpool dan MU Comot Hummels Menipis
Liga Inggris 10 April 2016, 21:30 -
Kontra Liverpool, Stoke Kemungkinan Tanpa Arnautovic
Liga Inggris 10 April 2016, 03:10
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39