Klopp Berkeras Liverpool Tak Butuh Perombakan Besar-besaran
Editor Bolanet | 8 November 2015 01:20
Ia mengatakan pada para pemain yang selama ini dikritik di era Brendan Rodgers, untuk bangkit dan memberikan bukti pada semua pengkritik bahwa mereka pantas berada di Anfield.
Sekarang situasinya sudah jauh berbeda, jelas Klopp pada reporter. Semua yang ada di sini adalah pemain Liverpool. Keputusan yang dibuat di masa lalu tidak seburuk yang dipikirkan banyak orang. Mereka di sini bukan karena kebetulan.
Ketika saya melihat skuat - ketika saya masih berlibur - saya berpikir 'kerja bagus, saya bisa bekerja dengan mereka'.
Ya, memang ada beberapa pemain yang cedera, namun mereka akan pulih. Skuat ini cukup bagus. Bahkan saya masih belum bisa melihat aksi mereka yang masih membutuhkan perawatan. Saya yakin mereka juga sama bagusnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet Akui Klopp Bawa Spirit Baru di Liverpool
Liga Inggris 7 November 2015, 23:40 -
Ibe Optimis Liverpool Lolos Fase Knockout Europa League
Piala Eropa 7 November 2015, 22:14 -
Pardrew : Benteke Rekrutan Terbaik Liverpool Musim ini
Liga Inggris 7 November 2015, 20:05 -
Klopp Bersumpah Akan Serius di Eropa
Liga Eropa UEFA 7 November 2015, 16:54 -
Pardew: Coutinho Ada di Deretan Pemain Terbaik Premier League
Liga Inggris 7 November 2015, 08:57
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39