Kini Manchester City Yang Akan Rayu Jovetic
Editor Bolanet | 9 Juli 2013 13:15
The Citizen mengutarakan niat untuk memboyong pemuda Montenegro tersebut ke Etihad Stadium, dalam waktu dekat proposal senilai 27 juta pounds akan dikirim ke Firenze.
Selain itu juara Liga Premier Inggris dua musim lalu tersebut juga tak keberatan menyediakan gaji sebesar 120 ribu poundsterling per pekannya bagi pemuda 23 tahun ini.
Sebelumnya pemain depan serba bisa yang akrab disapa Jojo itu menolak pinangan Arsenal dan Napoli, dirinya lebih ingin gabung ke Juve meski nampaknya mereka tidak lagi mencari pemain depan.[initial] (sun/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Intensifkan Pengejaran Dzeko dan Damiao
Liga Italia 8 Juli 2013, 22:07 -
7 Striker Potensial Yang Layak Dilirik Manchester City
Editorial 8 Juli 2013, 21:42 -
Impian Kecil Fernandinho Ternyata Ingin Jadi Kiper
Liga Inggris 8 Juli 2013, 17:40 -
PSV Ingin Pinjam Defender Muda Man City
Liga Inggris 8 Juli 2013, 14:48 -
Man City Kirim Barry ke New York City FC?
Liga Inggris 8 Juli 2013, 13:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39