Kian Meroket! Mohamed Salah Diperebutkan Duo Clasico
Rero Rivaldi | 22 November 2017 15:50
Bola.net - - sepertinya bakal direpotkan dengan upaya untuk menepis minat dari Real Madrid dan untuk Mohamed Salah di masa mendatang.
Salah sejauh ini sudah tampil melebihi ekspektasi di Anfield, sejak dihadirkan dari AS Roma di musim panas.
Pemain Mesir menjadi penggawa Liverpool pertama yang sanggup mencetak sembilan gol dalam 12 pertandingan perdana di liga, melewati rekor Robbie Fowler, usai membuat brace ke gawang Southampton pekan lalu.
Dan kini namanya sejajar dengan Alvaro Morata, Sergio Aguero, Romelu Lukaku, Gabriel Jesus, dan Harry Kane, dalam daftar klasemen sementara pencetak gol terbanyak Premier League.
Eks Tottenham, Ahmed Hossam 'Mido' sempat menyebut bahwa Salah bakal bermain untuk Real Madrid di masa mendatang.
Dan menurut laporan yang diturunkan oleh El Gol Digital, Real Madrid dan Barcelona tengah mengawasi situasi sang pemain di Anfield, sembari menimbang mengajukan proposal di musim panas.
Laporan yang sama mengklaim bahwa Liverpool siap mencegah kepergian Salah dengan memberinya kontrak baru.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk Bale, Zidane Akan Tendang Delapan Pemain Madrid
Liga Spanyol 21 November 2017, 22:48 -
Ogah Disamakan, Asensio Sebut Morata Lebih Tua
Liga Spanyol 21 November 2017, 21:06 -
Legenda AC Milan Sebut Mauro Icardi Akan Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 21 November 2017, 20:03 -
Terpesona Magis De Bruyne, Madrid Siap Ajukan Penawaran Fantastis pada City
Liga Spanyol 21 November 2017, 19:57 -
Zidane Bantah Sumbat Peluang Bagi Pemain Muda
Liga Spanyol 21 November 2017, 18:35
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39