Keyakinan Mourinho Atas Skuad Muda Chelsea
Editor Bolanet | 18 Agustus 2013 17:30
Secara tegas Mourinho mengatakan bahwa ia kini memiliki skuad fantastis dengan individu yang luar biasa untuk meraih juara. Bahkan Mourinho tetap yakin sekalipun The Blues gagal mendatangkan pemain lagi.
Di klub ini mereka tahu apa itu kemenangan, apa itu kekalahan. Mereka juga merasakannya beberapa tahun terakhir, ungkap mantan pelatih Real Madrid tersebut.
Mereka ditempa dengan kesuksesan, kegagalan, pergantian pelatih, perubahan pemain, pemain datang dan pergi. Tim ini, terutama pemain muda telah siap mental untuk menghadapi segalanya, tegasnya.
Keyakinan Mourinho ini akan mendapat ujian akhir pekan ini saat menjamu Hull City pada laga perdana Premier League, di Stamford Bridge, Minggu (18/8) malam nanti. (tri/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Steve Bruce Siap Rusak Debut Kedua Mourinho
Liga Inggris 17 Agustus 2013, 23:00 -
'United Sudah Pernah Lego CR7, Rooney Pun Bisa'
Liga Inggris 17 Agustus 2013, 22:00 -
Mou Siap Lakoni Premier League Paling Ulet
Liga Inggris 17 Agustus 2013, 20:00 -
Wenger: Transfer Chelsea dan United Saja Alot
Liga Inggris 17 Agustus 2013, 18:01 -
Optimis Chelsea Juara, Mou Ejek United dan City
Liga Inggris 17 Agustus 2013, 16:01
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39