Ketua FIGC Beri Petunjuk Soal Conte ke Chelsea
Editor Bolanet | 1 Maret 2016 10:04
Conte dikabarkan akan menjadi bos The Blues berikutnya dengan kontrak berdurasi tiga tahun musim panas mendatang. Sebelumnya, mantan manajer Inggris, Fabio Capello, sempat mengatakan bahwa eks Juventus sudah mulai fokus mempersiapkan timnya di Stamford Bridge.
Namun Tavecchio menyatakan bahwa Conte saat ini hanya memikirkan Gli Azurri.
Bagi saya, untuk saat ini, Conte masih bersama tim nasional dan ia bekerja dengan antusiasme tinggi, kemampuan, dan siap berkorban demi tim, tutur Tavecchio menurut laporan Express.
Kami tengah mengambil langkah yang bagus dengan lolos ke Euro, namun di luar itu, hanya waktu yang akan menjawabnya nanti. [initial]
Baca Juga:
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siap Beri Debut, Tapi Hiddink Masih Ragukan Pato
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:24 -
Soal Conte, Begini Tanggapan Pemain Chelsea
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:22 -
Chelsea Kehilangan Diego Costa di Dua Laga
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:19 -
Chelsea Resmi Ikat Loftus-Cheek Hingga 2021
Liga Inggris 29 Februari 2016, 21:10 -
Kontak Belum Jelas, Chelsea dan City Siap Sambut Busquets
Liga Inggris 29 Februari 2016, 18:10
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39