Ketika Buruan United Lepas
Editor Bolanet | 27 Juli 2012 08:30
Sao Paulo menegaskan tak akan menjual bintang muda itu ke pihak mana pun.
Manajer United Sir Alex Ferguson telah mengakui ketertarikannya terhadap Lucas. Dia bahkan sudah mengajukan tawaran sekitar 27 juta Poundsterling, tapi ditolak oleh Sao Paulo.
Diyakini, Ferguson siap menaikkan tawarannya demi bisa memboyong gelandang serang/winger 19 tahun itu ke Old Trafford. Namun, sekali lagi, klub Brasil tersebut mementahkannya.
Direktur klub Sao Paulo Adalberto Baptista mengatakan bahwa Lucas tidak akan dilepas, dan itu adalah keputusan final.
Tidak ada negosiasi. Lucas sendiri bahkan tidak ingin pergi. Keputusan ini sudah final, ujar Baptitsa.
Baptista meminta United melupakan Lucas. Menurut dia, satu-satunya pihak yang menginginkan transfer ini terealisasi hanyalah agen dari pemain yang bersangkutan. [initial]
Liga Inggris - Fergie Inginkan Lucas (ts/espn/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hulk Dan Moutinho Tak Akan Dijual
Liga Champions 26 Juli 2012, 21:02 -
City Menarik Diri Dari Perebutan Van Persie
Liga Inggris 26 Juli 2012, 18:41 -
Liga Inggris 26 Juli 2012, 08:00
-
City Melirik Pemain Incaran United
Liga Inggris 26 Juli 2012, 07:30 -
Moura Sangat Ingin Pindah ke MU
Liga Inggris 26 Juli 2012, 00:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10